loader

Ribuan Warga Tertib Mengikuti Vaksinasi untuk Masyarakat Perkebunan dan Desa-Desa Produktif di Banyuasin

Foto

BANYUASIN, GLOBALPLANET - Vaksinasi gelaran Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) dalam program GAPKI Peduli kerja sama dengan Polda Sumsel. 

Sejak pagi masyarakat perkebunan seperti petani, masyarakat sekitar dan pelajar mendatangi lokasi vaksinasi untuk mendapatkan suntikan vaksin. 

Vaksinasi ini merupakan bentuk kepedulian para pengusaha kelapa sawit untuk membantu pemerintah mempercepat terbentuknya herd immunity atau kekebalan kelompok. 

Share