loader

Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Lahat-Pagaralam Terganggu

Foto

LAHAT, GLOBALPLANET. - Diperkirakan pohon tumbang itu akibat tanah longsor, karena hujan beberapa hari mengguyur Kabupaten Lahat," kata Edi pengendara yang tengah melintas, Rabu (20/1).

Sementara, Kepala Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Kabupaten Lahat, Drs Ali Afandi MPdi mengatakan, tetap waspada akan terjadinya longsor,  seperti yang terjadi mengakibatkan pohon tumbang di jalan lintas. Namun, Pemdes harus antisipasi dan cepat tanggap mengingat sudah ada surat edaran dari Bupati Lahat Cik Ujang SH tentang antisipasi menghadapi bencana alam yang kemungkinan terjadi.

"Kalau ada kejadian seperti itu (pohon tumbang) Pemdes harus cepat tanggap dan antisipasi sehingha tidak membahayakan warga mapun pengguna jalan," sampainya.

Share

Ads