loader

Pertama di Luar Jakarta, Harhubnas 2022 Digelar di BKB Palembang

Foto

Berdasarkan catatan BPS pertumbuhan ekonomi Indonesia tetap positif dan hanya sesikit negara yang mampu melakukan hal ini. "Alhamdulillah sektor tranaportasi mamou memberikan kontribusi lebih dari 21 persen. Untuk itu Saya sangat berterimakasih pada semua stakeholder, mitra dan insan perhubungan di Indonesia, di perbatasan desa, kota dan pulau terpencil," ujarnya. 

Sementara itu Gubernur Sumsel H. Herman Deru sangat bersyukur dengan kelancaran puncak peringatan Harhubnas 2022 pertama di luar Ibukota yakni di Kota Palembang, Sumsel. 

"Mewakili masyarakat Sumsel menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Menub atas dilaksanakannya acara ini di Palembang. Kami tetap mendoakan agar insan Perhubungan tetap semangat, setia melayani jasa transportasi," jelasnya. 

Hadir dalam kesempatan tersebut, Ketua DPRD Sumsel, Hj.RA. Anita Noeringhati, Wali Kota Palembang H. Harnojoyo dan sejumlah pejabat tinggi lainnya.

Share

Ads